Sunday 31 January 2016

Memperbaiki Lampu Neon/Hemat Energi yang RusakTtransistor

Cara memperbaiki lampu neon hemat energi. Bagi sahabat elektro yang di rumah lampunya rusak jenis neon maka bisa meempelajari artikel ini. Kebanyakan lampu rusak jenis neon ini di kerenakan pemakain yang berlenih dan panas daari panas tersebut dapat mengakibatkan kompenen rusak seperti transistor, dioda dan resistor, ketiga komponen ini memang sering kali putus dan akibatnya lampu TL mati. Namun merk lampu tertentu bisa lebih awet misalnya saja philips, oskar dll.

Jika kalian ingin memperbaiki lampu neon di rumah kalian bisa mempersiapkan peralatan di bawah ini dan mengumpulkan lampu neon yang rusak atau bekas lainnya untuk di ambil kompinennya.
Peralatan yang perlu sahabat siapkan untuk melakukan perbaikan lampu hemat daya yakni:

  • Obeng Min atau dapat pula memakai tespen, yang nanti untuk buka tutup pada TL serta isi komponen yang tertutup.
  • Avo Meter atau Multi tester alat yang satu ini berperan untuk mengecek keadaan komponen pada rangkaian lampu hemat energi, baik itu untuk mengecek resistor, transistor maupun dioda, untuk memakainya sahabat dapat membaca di jarum atau display jika kalian menggunakan digital
  • Solder serta timah, ke-2 alat ini berperan untuk merekatkan serta melepas komponen dari MCB pada rangkaian. karenanya silakan siapkan alat ini untuk melakukan perbaikan lampu hemat daya.
  • Siapkan juga lampu bekas, lampu sisa ini bermanfaat untuk diambil komponennya kalau benar-benar lampu yang kita perbaiki memerlukan komponen dari lampu bekas lain
Menurut pengalaman saya lampu jenis neon/hemat energi kebanyakan rusak di 3 komponen di bawah ini:

  1. Bila sahabat lihat komponen dioda yang terbakar langkah yang pas yaitu dengan melepas dioda, kemudian ganti dengan dioda yang sama dari lampu bekas yang lain. seandainya tak ada dari lampu bekas sahabat dapat memakai dioda yang lain dengan lihat ukuran dioda pada body dioda kemudian mencari persamaannya.
  2. Bila yang rusak pada resistor katakanlah resistor terbakar langkah yang pas yaitu dengan melepas resistor dengan memakai solder, ubah dengan resistor baru atau resistor dari lampu yang lain, yang perlu sahabat cermati yaitu nilai resistor itu lantaran tiap-tiap resistor tak memiliki nilai sama, karenanya lihat warna pada resistor serta ubah dengan warna yang sama, bila sahabat memakai avo meter sahabat dengan gampang tahu nilai resistor tersebut.
  3. Yang paling akhir yaitu ganti transistor apabila lampu benar-benar tidak mau menyala nyala. karena komponen transistor sering rusak maka cermati dan ukur, untuk cek keadaan transistor sahabat harus terlepas transistor dari MCB, bila memanglah transistor telah short jadi transistor mesti sahabat tukar atau ganti, apabila masih tetap bingung teliti transistor memakai AVOmeter sahabat
Pada tiga langkah bisa dilakukan dengan sarat OT pada lampu tidak putus jika putus bisa sahabat ganti dengan lampu bekas lain yang OT nya masih bisa. Kemudian cek juga TL nya jika TL nya sudah mati lebih baik 3 langkah di atas tidak perlu di lakukan karena percuma. Mudah kan memperbaiki lapu hemar energi/neon


reff : http://www.hoo-tronik.com/2015/10/memperbaiki-lampu-neonhemat-energi-yang.html


Video yang berkaitan dengan Memperbaiki Lampu Neon/Hemat Energi yang RusakTtransistor


0 comments:

Post a Comment